Kasus Obesitas di Indonesia Capai 37,8 Persen | OKEZONE FLASH
Obesitas masih menjadi masalah serius di Indonesia. Data Survei Kesehatan Indonesia menunjukkan prevalensi kelebihan berat badan dan obesitas masyarakat Indonesia mencapai 37,8 persen.
 
Penyebab utama obesitas adalah pola makan yang tak tepat. Sebagian besar masyarakat tak mencukupi asupan protein harian serta kerap mengonsumsi makanan instan dan manis.
 
Untuk menekan angka obesitas, diperlukan peran ibu, dalam memberikan makanan sehat dengan nutrisi seimbang serta membudayakan gaya hidup aktif.
 
Host: Feby Novalius
 
Share
Today Special
Runway
Mix and Match