Idrus Marham: Ketua Golkar Bahlil Lahadalia Dukung PDIP Gabung Pemerintahan
Wakil Ketua Golkar Idrus Marham menyatakan sang ketua partai, Bahlil Lahadalia mendukung masuknya Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dalam Koalisi Indonesia Maju pemerintahan Presiden Prabowo.
"Apakah PDI tetap di luar atau di dalam, bagi Golkar, ini hak masing-masing partai. Ketua Golkar Bahlil Lahadalia mendukung, tapi kalau PDIP bergabung, itu baik karena satu visi. Bagi golkar alhamdulillah, karena sudah satu di dalam rumah besar," kata Idrus Marham.
Watch next from “Okezone”

Mahasiswi ITB Ditangkap karena Meme Prabowo-Jokowi, Pihak Kampus Siap Bina

Menkes Ungkap Alasan Indonesia Mau Jadi Tempat Uji Coba Vaksin TBC Bill Gates

Presiden Prabowo Sambut Hangat Kedatangan Bill Gates di Istana Negara

FULL HIGHLIGHTS ST. Pauli vs Stuttgart, Skor: 0-1 | Bundesliga 2025 | Okesport
Today Special
Runway
Mix and Match