Libur Panjang Telah Usai, Ribuan Kendaraan Tinggalkan Bandung
Hari terakhir libur panjang nataru, puluhan ribu kendaraan meninggalkan kota Bandung. Ribuan kendaraan ini memadati jalan utama menuju tol Pasteur, Minggu (5/1/2025) malam.
 
Meski demikian arus lalu lintas terpantau ramai lancar.Jasa Marga mencatat 21 ribu kendaraan masuk ke tol Pasteur.
 
Angka ini diprediksi terus meningkat, mengingat banyaknya wisatawan yang menghabiskan libur panjangnya di kota Bandung.
 
Kontributor: Ervan David
 
Share
Today Special
Runway
Mix and Match