Bahlil Umumkan Susunan Pengurus Golkar, Nama Jokowi dan Gibran Tidak Ada!
Ketua Umum DPP Partai Golkar Bahlil Lahadalia mengumumkan struktur kepengurusan partai berlambang pohon beringin. Bahlil memastikan Jokowi dan Gibran tidak berada dalam struktur kepengurusan.
 
Bahlil mengakui isu soal gabungnya Jokowi dan Gibran sudah berhembus sejak sebelum penyelenggaraan Munas beberapa waktu lalu.
 
Reporter: Felldy Utama
 
Baca Juga:
Share
Watch next from “Bahlil Lahadahlia”
Today Special
Runway
Mix and Match