Perkuat Wirausaha Halal, Menparekraf Luncurkan Road to WIES 2025 di Padang
Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) berkerjasama dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia telah meluncurkan Road to World Islamic Entrepreneur Summit (WIES) 2025 di Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi, Padang, Minggu (7/7/2024). 
 
Peluncuran WIES 2025 dihadiri langsung oleh Menteri Kemenparekraf Sandiaga Salahuddin Uno
 
Produser : Febry Rachadi
Share
Today Special
Runway
Mix and Match