Presiden Jokowi Lepas Kontingen Indonesia Olimpiade Paris 2024 di Istana Merdeka
Presiden Jokowi secara resmi melepas kontingen Tim Indonesia menuju Olympic Games XXXIII Tahun 2024 di Halaman Depan Istana Merdeka, pada hari ini Rabu (10/7/2024)
Dalam sambutannya, Jokowi menyebut bahwa seleksi untuk atlet yang berlaga untuk Olimpiade sangat ketat. Maka dirinya mengatakan bahwa mereka yang hadir merupakan atlet pilihan
Jokowi mengatakan bahwa para kontingen akan melawan para atlet terbaik dari negara lainnya. Meski berat, Jokowi berpesan agar semua atlet optimis
Reporter : Raka Dwi Novianto
Produser : Febry Rachadi
Watch next from “Joko Widodo”

Ahmad Muzani Temui Jokowi di Solo, Gelar Pertemuan Tertutup

Kembali Jadi Rakyat Biasa, Begini Momen Jokowi Nikmati Malam Mingguan di Solo

Tanggapi PON XXI, Jokowi: Pasti Ada Koreksi Masalah Konsumsi hingga Akomodasi

Misa Suci di GBK, Presiden Jokowi: Umat Katolik Indonesia Jadi Bagian Penting Bangsa untuk Persatuan

Jokowi Tegaskan Tidak Bergantung Siapapun Usai Tesla Batal Bangun Pabrik di Indonesia
Today Special
Runway
Mix and Match