Dugaan Penguntitan Jampidsus oleh Densus 88, Menkopolhukam: Secara Umum Aman
Menkopolhukam Hadi Tjahjanto menanggapi dugaan kasus Jampidsus Febrie Adriansyah yang dikuntit oknum anggota Densus 88 Antiteror Polri.
Hadi mengungkap sudah melakukan pertemuan dengan Jaksa Agung dan juga Kapolri untuk memastikan terjalinnya komunikasi yang baik antar kedua belah pihak.
Hadi memastikan jika secara umum semua aman terkendali, kegaduhan yang terjadi itu hanya berita simpang siur semata.
Sebelumnya diberitakan, Jaksa Agung memperketat penjagaan dengan meminta bantuan pengamanan dari TNI usai Jampidsus Febrie Adriansyah diduga dikuntit oknum anggota Densus 88 Antiteror Polri.
Reporter: Giffar Rivana
Watch next from “Menkopolhukam”

Menko Polhukam Umumkan 9 Nama Pansel Calon Anggota Kompolnas 2024-2028, Ini Daftarnya

Menkopolhukam Kunjungi Ponpes Tebuireng di Tengah Sidang Gugatan Hasil Pemilu, Ada Apa?

Situasi Keamanan Kondusif Pasca Pemilu 2024, Hadi Tjahjanto: Jadi Harga Diri Bangsa

Menkopolhukam Sebut Pemberian Pangkat Kehormatan untuk Prabowo Subianto Sudah Sesuai Ketentuan
Today Special
Runway
Mix and Match