798 Calon Jemaah Haji Asal Kabupaten Semarang Siap Terbang ke Tanah Suci Tahun Ini
798 calon jemaah haji asal Kabupaten Semarang siap diberangkatkan ke tanah suci tahun ini. Para calon jemaah haji telah menjalani manasik haji di Masjid Agung Al Mabrur, Ungaran.
Dari jumlah tersebut terdapat 55 calon jemaah haji lansia yang akan berangkat ke Makkah. Rata-rata mereka telah mendaftarkan keberangkatannya pada tahun 2012 silam.
Para calon jemaah haji ini nantinya akan tergabung dalam empat kluster. Yaitu kluster 56, 57, 58, dan 59. Jadwal keberangkatan akan dimulai pada tanggal 26 dan 27 Mei 2024.
Kontributor: Lurisa Lulu
Produser: Akira AW
Watch next from “Calon Jemaah Haji”

Berangkat Haji, 17 Jemaah Asal Kulon Progo Difasilitasi Kursi Roda

Berangkat Ditengah Bencana, Tangis Calon Jemaah Haji Tanah Datar Pecah Sebelum Dilepas ke Tanah Suci

26 Tahun Menabung, Tukang Tahu Keliling di Bandar Lampung Naik Haji

18 Calon Jemaah Haji di Blora Gagal Berangkat ke Tanah Suci
Today Special
Runway
Mix and Match