20 Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Carita, Korban Alami Trauma
Beginilah detik-detik penyelamatan 20 wisatawan yang hanyut terbawa arus di Pantai Carita pandeglang, Banten. Mereka terseret ombak saat tengah berenang menggunakan ban bekas. Merasa sudah terlalu jauh dari bibir pantai, para wisatawan ini menjadi panik dan berteriak minta tolong.
Beruntung, petugas pantai dengan sigap mengejar dan menarik wisatawan yang terbawa arus kembali ke bibir pantai. Para korban mengaku trauma saat berada di tengah laut.
Petugas mengimbau kepada para wisatawan untuk berhati-hati saat berenang di Pantai Carita. Saat ini kondisi Pantai Carita tengah ada gelombang tinggi yang dapat membuat wisatawan terseret arus.
Produser : Febry Rachadi
Reporter : Iskandar Nasution
Watch next from “Wisatawan”

Lima Pengunjung Pantai Parangtritis Terseret Ombak hingga Masuk ke Palung Laut

Wisatawan yang Terseret Ombak di Pantai Jetis Cilacap Ditemukan Tewas

Sensasi Cicip Anggur Langsung dari Kebunnya, Wajib Coba

Diduga Kelaparan, Orangutan Kejar Wisatawan di Taman Nasional Tanjung Puting
Today Special
Runway
Mix and Match