Gunung Ruang Erupsi, Pegawai dan Warga Binaan Lapas Tagulandang Dievakuasi
Sebanyak 28 orang warga binaan dan pegawai Lapas Klas III Tagulandang dievakuasi ke Lapas Klas IIB Bitung. Evakuasi tersebut dilakukan untuk mengantisipasi jatuhnya korban jiwa akibat dampak erupsi Gunung Ruang. Proses evakuasi menggunakan kapal KM Bima Sena milik Basarnas dari pelabuhan kapal Feri Minanga menuju pelabuhan Munte Likupang.
Produser : Febry Rachadi
Kontributor : Jefry Langi
Watch next from “Erupsi”

Gunung Semeru kembali Erupsi Hari Ini, Tinggi Kolom Asap Letusan Capai 800 Meter

Kembali Erupsi, Gunung Semeru Muntahkan Kolom Abu Vulkanik Setinggi 900 Meter

OKEZONE UPDATES: Sandra Dewi Kembali Diperiksa Kejagung hingga Viral Petugas Dishub Diduga Minta Martabak

Gunung Api Ibu di Maluku Utara kembali Erupsi, Status Naik Menjadi Awas

Erupsi Gunung Ibu di Halmahera
Today Special
Runway
Mix and Match