Prajurit Marinir Gugur dalam Baku Tembak dengan KKB di Puncak Jaya Papua
Jenazah Serka Marinir (Mar) Anumerta Ismunandar dimakamkan di Desa Madurekso, Kecamatan Kuwarasan, Kebumen, Jawa Tengah, Selasa (19/3).
Prajurit Marinir ini gugur usai tertembak saat kontak senjata dengan KKB di Distrik Muara, Puncak Jaya, Papua Tengah.
Serka Mar Anumerta Ismunandar meninggalkan seorang istri dan 3 orang anak. Almarhum Serka Marinir Anumerta ismunandar mendapatkan kenaikan pangkat 1 tingkat dari sebelumnya berpangkat Sertu.
Kontributor: Joe Hartoyo
Watch next from “Baku Tembak”

Kronologi Prajurit TNI di Papua, Ditembak KKB hingga Masuk Jatuh ke Jurang

KKB Papua Kembali Berulah, Tembaki Truk TNI Polri dan Bunuh Tukang Ojek

Penasihat Ahli Kapolri Mundur usai Ferdy Sambo jadi Tersangka, Ada Apa?

Tewasnya Brigadir J, Komnas HAM akan Periksa Hasil Uji Balistik dan Ferdy Sambo
Today Special
Runway
Mix and Match