Ganjar Pranowo Minta Pemerintah Perbaiki Kepercayaan Masyarakat
Calon Presiden (Capres) No Urut 3, Ganjar Pranowo meminta pemerintah untuk memperbaiki kepercayaan pemilih akibat sejumlah pelanggaran etika pemilu.
Pelanggaran datang dari Mahkamah Konstitusi hingga KPU yang membuat masyarakat hingga akademisi menyampaikan pendapat.
Ganjar menyebut, semua kalangan masyarakat pasti berharap agar bisa berjalan sesuai dengan nilai-nilai pemilu.
Reporter: Anggie Ariesta
Produser: Kristo Suryokusumo
Watch next from “Capres”

Anies Baswedan Buka Suara soal Pertemuan Surya Paloh dan Prabowo Subianto

Anies Baswedan dan Partai Pendukung Berikan Bantuan bagi Korban Banjir di Sumatera Barat

Capres Anies Baswedan Apresiasi Rencana Pemerintah Terkait Cuti Ayah bagi ASN yang Istrinya Melahirkan

Ganjar Pranowo Bantah Usulan Hak Angket Pemilu 2024 hanya Gertakan

Ganjar Pranowo Sebut Belum Komunikasi dengan Koalisi AMIN soal HAK Angket DPR
Today Special
Runway
Mix and Match