Highlights Indonesia vs Australia Kalah 0-4, Perjuangan Skuad Garuda Berakhir di Piala Asia 2023
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Australia di 16 Besar Piala Asia 2023 sudah diketahui. Laga di Stadion Jassim bin Hamad, Doha, Qatar, Minggu (28/1/2024) malam WIB, itu berakhir dengan skor 0-4 untuk kemenangan The Socceroos.
Gol bagi Australia tercipta dari bunuh diri Elkan Baggott di menit ke-12, sundulan Martin Boyle (45'), sepakan voli Craig Goodwin (89'), dan sundulan Harry Souttar (90+1'). Perjuangan skuad Garuda pun terhenti. Hasil ini sekaligus mengakhiri perjuangan skuad garuda di Piala Asia 2023.
Reporter: Wikanto Arungbudoyo
Produser: Reza Ramadhan
Watch next from “Indonesia Vs Australia”

Highlight Laga Indonesia U-17 vs Australia Berakhir Imbang 0-0

Maarten Paes Tampil Bak Tembok, Timnas Indonesia Tahan Australia 0-0

Jelang Laga Timnas Indonesia vs Australia, Suporter Mulai Merahkan Stadion Utama GBK

Timnas Indonesia Vs Australia Piala Asia 2023, Elkan Baggott Siap Permalukkan Seniornya di Ipswich Town
Today Special
Runway
Mix and Match