OKEZONE UPDATES: Heboh Perenang Cilik Batal Juara di Sleman, hingga AC Milan Takluk dari Borussia Dortmund
OKEZONE UPDATES kali ini diawali dengan viral kasus atlet renang junior yang menangis karena batal juara. Lomba renang digelar di Sleman, Yogyakarta. Berbekal rekaman video, yang jelas menayangkan anaknya juara dua, orang tua protes ke panitia. Namun panitia mengatakan keputusan juri tidak bisa diganggu-gugat.
Video selanjutnya ada papan reklame yang roboh hingga menimpa pedagang sate. Peristiwa nahas itu terjadi di Bogor, Jawa Barat. Papan reklame roboh diduga akibat angin kencang dan hujan lebat yang turun di lokasi.
Dari dunia hiburan, OKEZONE UPDATES menghadirkan film Wonka yang akan segera tayang pada Desember ini. Film diangkat dari kisah novel legendaris Roald Dahl pada 1964.
OKEZONE UPDATES ditutup dengan berita sepak bola di mana Borussia Dortmund berhasil mengalahkan AC Milan dengan skor 3-1.
Reporter: Pram Sendjaya
Watch next from “Okezone Updates”

Baru 2 Tahun Direnovasi, Ruang Lab Komputer SMPN 3 Tanggeung Cianjur Ambruk

Diduga Ugal-ugalan hingga Tabrak Warga, Sopir Ambulans Dikeroyok Warga di Muaro Jambi

Ini Motif Pria 54 Tahun Sandera Bocah Perempuan di Pos Polisi Pejaten

Menang Telak atas Marseille, PSG Pimpin Klasemen Sementara Liga Prancis

Hujan Kritik Usai Laga Garuda Asia vs Australia, Nova Arianto Minta Maaf
Today Special
Runway
Mix and Match