Marc Marquez Resmi Gabung Gresini Jelang MotoGP Mandalika 2023
Marc Marquez resmi bergabung dengan Gresini Ducati untuk MotoGP 2024. Kepastian ini diumumkan langsung lewat akun sosial media tim Gresini jelang balapan di sirkuit Mandalika akhir pekan ini.
Marquez menggantikan posisi Fabio Di Giannantonio yang tak diperpanjang kontraknya. Juara dunia 8 kali itu akan berduet dengan saudaranya Alex Marquez musim depan.
Produser: Andika Gesta
Ve: Geri A
Watch next from “Sirkuit Mandalika”

Momen Presiden Jokowi Serahkan Trofi Juara untuk Jorge Martin

Momen Keseruan Pembalap MotoGP Balapan Bentor Jelang MotoGP Mandalika 2024

Menengok Keseruan Rider Cilik Adu Balap di Sirkuit Mandalika

Dibuka untuk Umum, Wisatawan Bisa Rasakan Sensasi Keliling Sirkuit Mandalika dengan Cukup Bayar Rp50 Ribu

Sirkuit Mandalika Tak Masuk Agenda WSBK 2024, Pemprov NTB Minta Penyelenggara Cari Event Pengganti
Today Special
Runway
Mix and Match