Buka Asia Media Summit 2023: Wapres Ma'ruf Amin Sebut Pentingnya Peran Media
Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin secara resmi membuka acara Asia Media Summit (AMS) yang ke-18 Tahun 2023 di Provinsi Bali. Dalam kesempatan itu, dia mengajak media untuk turut andil dalam memperkuat demokrasi di Tanah Air.
Menurutnya, sejatinya agenda pemerintah tidak dapat berjalan sempurna tanpa interaksi saling membangun antara negara dan masyarakat, yang tentunya difasilitasi oleh media. Media merupakan mata dan telinga bagi masyarakat yang berfungsi vital menjadi sumber informasi, gagasan, pendidikan, hiburan, kebijakan, dan persoalan publik yang layak mendapatkan perhatian para pengambil kebijakan.
Produser: Akira Aulia W
Watch next from “Wakil Presiden Ri”

Wapres Ma'ruf: Gangguan PDNS 2 Jadi Pelajaran Lebih Perkuat Keamanan Siber

Apdesi Deklarasi Dukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024, Wapres: Aparatur Negara Harus Netral

Dampak Modernisasi, Wapres Maruf Sebut 52% Orang Korea Selatan Tidak Beragama

Cak Imin Usul Penghapusan Jabatan Gubernur, Wapres Ma'ruf: Biar Saja Wacana Berkembang
Today Special
Runway
Mix and Match