Tragis Rumah di Sibolga Terbakar, Satu Keluarga Tewas
Tiga orang yang masih satu keluarga di Kota Sibolga, Sumatera Utara, tewas. Para korban terdiri dari ayah, ibu dan anak tewas saat rumah mereka terbakar. Musibah kebakaran terjadi pada, Rabu (8/12/2021), pukul 04.00 WIB.
 
Ketiga korban ditemukan terpisah di rumah yang terbakar. Diduga korban terjebak di dalam rumah saat kebakaran.
 
Liputan: Raymond
Share
Today Special
Runway